Online Merchant Financing

Pinjaman ini merupakan pinjaman modal kerja bagi pedagang / seller online. Dengan pinjaman ini, kamu dapat membeli lebih banyak persediaan atau menggunakan dana pinjaman untuk keperluan usaha lainnya.

Pedagang/seller online dapat mengajukan fasilitas ini tanpa perlu memilih online marketplace rekanan Akseleran. Silakan pilih "Lainnya" jika platform marketplace online tempat kamu berjualan belum ada di daftar rekanan Akseleran.

Tipe PinjamanOnline Merchant Financing
Agunan/UnderlyingPersediaan dagang atau tanpa agunan
Kisaran Nilai PinjamanRp5 Juta - Rp2 Miliar
Bunga13.47% - 17% Flat Per tahun (24%-30% Efektif Per tahun)
Biaya Layanan5% Per tahun
Tenor1 s.d 12 Bulan
Pembayaran Pokok PinjamanBulanan
Pembayaran BungaBulanan
Persyaratan Pinjaman

borrowerFacility.domicile_in_indonesia

borrowerFacility.supporting_document

Memiliki cashflow yang cukup untuk membayar pinjaman

Berbentuk usaha perorangan, PT, CV, Firma atau Persekutuan Perdata

Merupakan merchant yang aktif berjualan di platform marketplace yang memiliki rekam data transaksi

Dokumen Pendukung
Simulasi Pinjaman

Rp

Jumlah PencairanRp0
Cicilan BulananRp0
Biaya LayananRp0
Simulasi bersifat indikatif. Besarnya pinjaman yang didapatkan dan pinjaman yang harus dikembalikan mengacu pada dokumen persetujuan pinjaman.
Simulasi Pinjaman

Rp

Jumlah PencairanRp0
Cicilan BulananRp0
Biaya LayananRp0
Simulasi bersifat indikatif. Besarnya pinjaman yang didapatkan dan pinjaman yang harus dikembalikan mengacu pada dokumen persetujuan pinjaman.
Cara Mengajukan Online Merchant Financing
  • 1 - 3
    Hari Kerja
    1
    Daftar

    Buat akun Akseleran dengan preferensi borrower, serta lengkapi informasi, data diri & dokumen yang dibutuhkan sesuai dengan tipe penerima dana individual atau badan hukum seperti KTP, nomor rekening, NPWP, dsb.

  • 2
    Ajukan Fasilitas

    Pilih tempat usaha online kamu berjualan (apakah itu di platform partner Akseleran, jika platform Anda belum menjadi rekanan Akseleran, maka pilih "Lainnya"). Setelah itu, lengkapi informasi dan dokumen yang dibutuhkan (keuangan & legalitas).

  • 3
    Peninjauan dan Persetujuan

    Akseleran akan melakukan peninjauan atas pengajuan fasilitas yang didaftarkan. Setelah proses peninjauan atas fasilitas pinjaman selesai dilakukan, kami akan memberikan notifikasi, dan kamu dapat melihat informasi detail terkait pinjaman tersebut.

  • 1 Hari Kerja
    4
    Pengajuan Pencairan

    Setelah fasilitas aktif & siap digunakan, penerima dana dapat melakukan pengajuan pencairan. Pengajuan pencairan dapat dilakukan pada akun Akseleran yang dimiliki dengan cara memberikan informasi tambahan (tenor dan nilai pencairan) yang dibutuhkan.

  • 5
    Pencairan Pinjaman

    Apabila pengajuan pencairan telah disetujui, Akseleran akan mengirimkan Offering Letter ke Penerima Dana untuk mendapatkan persetujuan dan memulai penggalangan dana. Jika penggalangan dana pinjaman ini sudah terpenuhi (biasanya memakan waktu kurang dari 1 hari), Akseleran akan mengirimkan dana pinjaman (yang sudah dipotong biaya layanan dll) langsung ke rekening Penerima Dana setelah dokumen pencairan selesai ditandatangani.

Tidak Menemukan Platform
Berjualan Kamu?

Silakan hubungi Customer Service Akseleran di cs@akseleran.co.id atau (021) 5091-6006

NOTE : Jika usaha Anda tidak berjualan di platform e-commerce, maka Anda dapat mengajukan fasilitas pinjaman melalui produk Pinjaman Bisnis